![]() |
Foto: Gonsa Thundang |
Kita berdua sama-sama menciptakan ketakutan yang saling merindukan di dalam galeri kepala kita. Dan semakin kita ketakutan semakin kita menciptakan gambaran kerinduan semakin banyak dari setiap rol film kamera.
Kau tau, aku akan melafalkan namamu dalam bait doa yang paling luhur dalam bait paling awal di dalam kamus hati. Aku akan selalu menceritakan itu kepada Tuhan dalam setiap aminku, agar kelak kau menjadi imamku yang paling serius.